Nah teman – teman kali ini saya akan memperkenalkan minuman khas berasal dari Banjar negara. apa kalian sudah mencoba minuman ini? minuman ini biasa kita jumpai di sekitar daerah jogja tepatnya di malioboro ya. Tampilan Es Dawet Ayu ini sedikit agak unik dari gerobaknya. biassanya terdapat wayang kulit tokoh semar berada di atas gerobak tersebut. seperti ini gambar nya :

Kurang lebih seperti itu tampilan gerobak nya teman – teman. nah sekarang ini yang saya bahas bukan tentang gerobak tukang Es Dawet nya ya, mari kita membahas Es dawet. yang bisa membuat haus anda hilang.

ini dia Es Dawet Ayu Khas Banjar negara. jika di lihat seperti ini kalian pasti sudah merasa ketagihan kan. apalagi jika di minum pada siang hari yang trik, wah passti segar sekali kan? es dawet ini rasanya manis berisi cendol , santan dan gula didalam nya. dan jika kalian suka, kalin bisa menambahkan buah nangka agar terlihat lebih segar dan enak.
Rekomendasi minuman untuk kalian yang sedang berada di banjar negara atau sedang berlibur di daerah Jogjakarta kalian bisa nikmatin segar dan manisnya dari Es Dawet Ayu buatan Banjar negara ini.
Sepertinya itu minuman yang saya rekomendasikan untuk kalian hari ini, semoga bermanfaat bagi kalian. dan silahkan mencicipi minuman Es Dawet Ayu buatan Banjar negara. terimakasih 🙂